Hidup Sehat — beras ketan hitam

Editor Healthy Choice
Bikin Santapan Sehat Setiap Hari dengan Beras Ketan Hitam, Hasilnya Menakjubkan

Bikin Santapan Sehat Setiap Hari dengan Beras Ketan Hitam, Hasilnya Menakjubkan

Ketan hitam tinggi serat yang dapat membantu menjaga kesehatan sistem pencernaan. Serat juga bisa membuat merasa kenyang lebih lama sehingga cocok untuk kamu yang sedang diet. Selain serat, ketan hitam juga kaya akan zat besi. Mineral satu ini berperan dalam pembentukan sel darah merah. Ide Olahan Sehat dari Beras Ketan Hitam Ketan hitam juga mengandung antosianin yang merupakan salah satu antioksidan. Kandungan ini mampu memperbaiki kerusakan sel akibat radikal bebas. Bukan itu saja, beras ketan hitam juga memiliki berbagai vitamin dan mineral seperti magnesium, selenium, mangan dan fosfor. Berikut ini beberapa ide olahan dari beras ketan hitam yang bisa kamu...

Read more →