Hidup Sehat — cuka apel

Editor Healthy Choice
Ini Manfaat Merendam Kaki dengan Cuka Apel, Bisa Dicoba Sambil Santai

Ini Manfaat Merendam Kaki dengan Cuka Apel, Bisa Dicoba Sambil Santai

Padatnya aktivitas sehari-sehari memang membuat lelah. Tak heran kalau banyak orang berusaha mencari cara untuk relaksasi pada akhir hari. Salah satunya dengan merendam kaki menggunakan cuka apel. Apa Saja Manfaat Merendam Kaki dengan Cuka Apel? Menghilangkan Bau Kaki Bau kaki tak sedap diakibatkan oleh penumpukan keringat di sekitar kaki. Bahkan, beberapa orang kakinya sering berkeringat meskipun sedang tidak melakukan aktivitas fisik. Bau kaki bisa diperparah oleh tumbuhnya bakteri dan jamur di kaki atau alas kaki yang digunakan. Cuka apel memiliki sifat antimikroba, merendam kaki dalam air cuka selama 10-20 menit dapat membantu melawan bakteri dan jamur penyebab bau kaki. Mengatasi...

Read more →


Editor Healthy Choice
Cukup Di Rumah, Begini Cara Bikin Kuku Bersih dan Cantik

Cukup Di Rumah, Begini Cara Bikin Kuku Bersih dan Cantik

Ingin tahu cara memutihkan kuku secara alami? Kamu mungkin kurang memerhatikan bagian tubuh yang satu ini, namun sebenarnya warna kuku bisa menjelaskan kondisi kesehatanmu. Salah satu bahan alami yang bisa digunakan untuk mengatasinya adalah cuka apel. Sebelum membahasnya lebih jauh, ketahui dulu penyebab kuku kuning dan cara mengatasinya berikut ini. Penyebab Kuku Kuning Kuku kuning bisa menunjukkan gejala kesehatan yang cukup serius. Berikut ini adalah beberapa penyebab kuku kuning: Penggunaan produk kuku yang salah Kekurangan vitamin Kekurangan nutrisi kuku kuning juga bisa menjadi gejala beberapa penyakit, seperti: Psoriasis Diabetes Obstruksi limfatik Artritis reumatoid Kondisi tiroid Kondisi paru-paru kronis Selain warna...

Read more →


Editor Healthy Choice
Bisa Jadi Obat Tipes, Ini Rekomendasi Makanan Sehat yang Wajib Dikonsumsi

Bisa Jadi Obat Tipes, Ini Rekomendasi Makanan Sehat yang Wajib Dikonsumsi

Pernah terserang penyakit tipes? Atau justru kamu sedang sakit tipes? Sudah tahu belum ada makanan yang direkomendasikan untuk penyakit ini? Salah satunya adalah cuka apel. Lalu, apa saja jenis makanan lainnya yang baik dikonsumsi penderita tipes? Simak ulasan di bawah ini dulu yuk! Tipes merupakan penyakit pada saluran pencernaan yang menyerang hampir 100.000 masyarakat Indonesia setiap tahunnya. Oh ya, Sudah tahu belum kalau tipes dan tifus itu berbeda? Tipes diakibatkan oleh infeksi bakteri Salmonella typhi, sedangkan tifus (typus) disebabkan oleh infeksi bakteri Orientia tsutsugamushi. Selain itu, faktor penyebarannya juga berbeda.  Tipes disebarkan lewat makanan atau minuman yang terpapar bakteri penyebabnya....

Read more →


Editor Healthy Choice
cuka apel

Tips Aman Gunakan Cuka Apel Sebagai Deodoran Harian. Bau Badan Pasti Hilang

Seringkali bau badan tak sedap membuat tidak percaya diri untuk beraktivitas. Namun, ada banyak cara untuk mencegah atau mengatasi permasalahan ini. Salah satunya dengan membuat deodoran alami dari cuka apel. Perlu diketahui, jika cuka apel rutin digunakan dapat menurunkan pH di kulit ketiak dan dapat membersihkan pori-pori kulit yang tersumbat. Nah, berikut ini tips aman gunakan cuka apel sebagai deodoran. Apa Saja Bahan dan Cara Membuatnya? Sebelum membuat deodoran dari cuka apel, anda bisa siapkan beberapa bahan berikut ini. Bahan yang harus disiapkan: Cuka apel Kapas Cara menggunakan cuka apel sebagai deodoran Siapkan cuka apel dalam suatu wadah Rendam kapas...

Read more →