Hidup Sehat — camilan rendah kalori
Editor Healthy Choice
Bikin Ketagihan, Ini Camilan Rendah Kalori yang Sedap untuk Diet Sehat
Siapa sih yang tidak suka ngemil? Saat malas makan besar atau sibuk, camilan menjadi pilihan favorit untuk mengganjal perut. Tapi, tidak sedikit orang yang khawatir untuk makan camilan. Apalagi selama ini jenis camilan didominasi oleh garam, gula, dan minyak. Padahal, sebenarnya ada juga loh camilan rendah kalori yang bisa dinikmati saat menjalani pola hidup sehat. Apa saja? Ini tujuh rekomendasi camilan rendah kalori untuk diet sehat. Kombinasi Sayuran dan Hummus Sayuran rendah kalori dan tinggi serat seperti paprika, brokoli, dan seledri sangat cocok dijadikan camilan sehat. Agar lebih nikmat, sajikan dengan hummus. Hummus merupakan makanan khas Timur Tengah yang memiliki...
Editor Healthy Choice
Bikin Kenyang Lebih Lama, Cobain Camilan Rendah Kalori Ini Saat Diet
Sadarkah kamu, kalau banyak orang gagal diet karena pilihan camilan mereka? Saat diet, biasanya orang lebih fokus memperhatikan makanan utama yang lebih sehat. Padahal, camilan juga bisa menggagalkan diet. Meski terlihat sedikit, namun salah memilih camilan juga bisa menyebabkan kelebihan kalori. Itulah mengapa perlu menentukan camilan rendah kalori agar program diet berjalan lancar. Nah, kalau kamu bingung mencari jenis camilan sehat untuk diet, simak ulasan berikut ini! Camilan Rendah Kalori yang Bikin Kenyang Lebih Lama Sumber foto: Google Menurut Medical News Today, makanan di bawah ini bisa menjadi camilan sehat yang bagus untuk kamu yang sedang diet. Apa saja? Berikut...
Recent Articles