Hidup Sehat

Editor Healthy Choice
Mengenal 7 Khasiat Beras Coklat yang Menyehatkan

Mengenal 7 Khasiat Beras Coklat yang Menyehatkan

Beras coklat merupakan salah satu jenis beras yang dapat dikonsumsi dan memiliki banyak manfaat. Beras coklat atau brown rice dikategorikan sebagai gandum utuh yang lebih sehat karena merupakan sumber serat. Khasiat beras coklat juga sangat cocok untuk menjadi makanan sehat yang dapat memberikan nutrisi yang baik bagi tubuh. Beras coklat memiliki kandungan yang kaya akan serat yang mampu memberikan energi lebih pada tubuh. Selain serat yang padat, beras coklat juga diperkaya dengan kandungan kalium, magnesium, karbohidrat, serat, vitamin B, fosfor, selenium. Adanya serat di dalam beras coklat membuat lebih lama dicerna dibanding dengan beras putih. Beras coklat juga memiliki indeks...

Read more →


Editor Healthy Choice
Fakta Menarik Beras Merah yang Perlu Kamu Ketahui

Fakta Menarik Beras Merah yang Perlu Kamu Ketahui

Beras merah merupakan salah satu jenis beras yang sering dijadikan sebagai bahan makanan pokok yang menyehatkan bagi tubuh. Hal ini dikarenakan manfaat beras merah kaya mengandung sedikit kalori yang sering digunakan sebagai pengganti nasi putih untuk mengurangi gula darah. Selain itu, nasi merah juga sering kali digunakan sebagai salah satu bahan pangan yang dapat mengurangi berat badan tubuh. Karena beras merah memiliki jumlah kalori dari 230 hingga 250 kalori serta mengandung karbohidrat 45 hingga 50 gram. Sehingga beras merah menjadi pilihan yang cocok untuk yang sedang menjalankan diet sehat. Beras merah sendiri merupakan padi yang dikeringkan hingga kadar air mencapai...

Read more →


Editor Healthy Choice
Makanan Sehat yang Dibutuhkan untuk Kulit Glowingmu agar Selalu Segar dan Lembut

Makanan Sehat yang Dibutuhkan untuk Kulit Glowingmu agar Selalu Segar dan Lembut

Kulit sehat dan glowing merupakan dambaan para kaum hawa, hal ini juga yang menjadikan banyak beragam produk kecantikan seperti sabun, hand & body lotion memberi klaim pada produknya untuk memberi kulit yang sehat dan glowing. Namun semua itu tidak ada artinya apabila kamu tidak pernah mengkonsumsi makanan yang sehat. Menjaga pola makan dan memilih secara tepat makanan yang sehat merupakan cara terbaik yang dapat dilakukan untuk mendapatkan kulit sehat dan glowing. Karena dari makanan pula mempengaruhi kesehatan secara luar maupun dari dalam tubuh. Jika kamu menggunakan berbagai macam produk kecantikan tanpa memperhatikan pola makan, maka hasilnya akan nihil. Pastikan kamu...

Read more →


5 Manfaat Penting Oatmeal untuk Sarapan Sehat

5 Manfaat Penting Oatmeal untuk Sarapan Sehat

Oatmeal mengandung gandum utuh yang padat akan nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh, sehingga akan sangat baik dikonsumsi di pagi hari. Oatmeal sering kali dijadikan menu sarapan yang sehat dengan tambahan dan campuran berbagai macam buah dan bahan makanan sehat lainnya. Mengkonsumsi Oatmeal untuk sarapan sehat memiliki kandungan nutrisi yang baik untuk kesehatan karena adanya vitamin dan mineral yang dibutuhkan tubuh. Selain itu bahan makanan ini juga rendah kalori sehingga akan cocok bagi yang sedang menjalankan diet sehat. Mengkonsumsi oatmeal setiap pagi juga dapat memberikan nutrisi yang dibutuhkan tubuh untuk mempertahankan berat badan. Oatmeal juga sangat baik untuk kesehatan jantung sehingga...

Read more →