Hidup Sehat — camilan sehat
Editor Healthy Choice
Rekomendasi Camilan Sehat untuk Teman Ngopi yang Bikin Berat Badan Aman
Ngopi menjadi salah satu ritual wajib bagi banyak orang. Entah itu pada pagi setelah sarapan maupun siang di jam-jam rawan ngantuk. Agar rutinitas ini lebih menyenangkan, kamu bisa melengkapinya dengan camilan. Jangan takut gemuk, karena ada beberapa camilan sehat yang bisa kamu nikmati sambil ngopi. Penasaran apa saja? Simak daftarnya di bawah ini ya. Snack Sehat Pendamping Kopi Minum kopi bisa menjadi salah satu penyelamat saat kita mulai kehilangan semangat. Pasalnya, kopi memiliki kandungan kafein yang dapat meningkatkan kewaspadaan sehingga bisa mengembalikan konsentrasi ketika beraktivitas. Bukan itu saja, sebuah penelitian tahun 2006 dalam pada Critical Reviews In Food Science and...
Editor Healthy Choice
Siasati Lapar Tengah Malam, Ini Camilan Ibu Hamil yang Sehat dan Bergizi
Saat hamil, ibu seringkali merasa lapar di luar jam makan. Jadi, camilan sehat dan bergizi harus selalu tersedia untuk mengatasi perut yang keroncongan. Ngemil sebenarnya tidak dilarang pada ibu hamil, hanya saja harus diperhatikan jenis makanannya. Sebelum menentukan camilan sehat, sebaiknya kenali lebih dulu kondisi tubuh saat hamil. Setiap ibu hamil memiliki kondisi berbeda, ada yang merasakan banyak keluhan dan sebaliknya. Daftar Camilan Ibu Hamil yang Sehat dan Bergizi Sumber foto: Google Asupan nutrisi bagi ibu hamil sangatlah penting. Pastikan seluruh jenis gizi terpenuhi, baik dari makanan atau suplemen. Sering merasa lapar di tengah malam saat hamil? Wajar kok, kamu...
Editor Healthy Choice
Camilan Sehat yang Berkhasiat Meningkatkan Kecantikan Kulit
Meski riset terhadap produk kecantikan semakin maju, namun pakar kecantikan sepakat bahwa kesehatan kulit juga dipengaruhi oleh makanan yang dikonsumsi. Penasaran camilan sehat apa saja yang bisa meningkatkan kecantikan kulit? Yuk intip daftarnya di sini! Tidak bisa dipungkiri kalau setiap hari kulit kita mengalami ‘kerusakan’ akibat sinar ultraviolet (UV). Ini disebut penuaan yang disebabkan oleh paparan sinar matahari alias photoaging. Tanda-tandanya yaitu kerutan dan flek hitam kecoklatan pada kulit. Berbagai penelitian menunjukkan makanan yang mengandung antioksidan seperti vitamin C dan E, asam linoleat, likopen, beta karoten dan flavonoid mampu menghambat kerusakan kulit karena paparan sinar UV. Selain itu, diet rendah...
Editor Healthy Choice
Cemilan Ibu Hamil Ini Sangat Baik untuk Kesehatan Janin
Perempuan yang sedang hamil harus selalu menjaga kondisi supaya tubuh dan janin tetap dalam keadaan sehat. Menjaga kesehatan dengan maksimal bisa mengurangi hal-hal buruk yang bisa terjadi pada ibu hamil, apalagi pada kehamilan trimester pertama. Selain rutin mengontrol kesehatan janin ke dokter kandungan, tidak ada salahnya juga mengimbangi dengan makanan yang kaya akan nutrisi. Daftar Cemilan Ibu Hamil yang Bagus untuk Janin Sumber foto: Google Menjaga pola makan tetap teratur dan mengontrol segala jenis makanan yang dikonsumsi, dapat menjadi salah satu upaya untuk meningkatkan kesehatan ibu dan kecerdasan bayi. Sayang, ibu hamil sering kali tidak berselera untuk makan makanan berat...
Recent Articles