Hidup Sehat — pola makan bebas gluten
Editor Healthy Choice
Tips Sehat Memulai Pola Makan Bebas Gluten (Gluten-Free)
Pernah tidak melihat label “gluten-free” pada produk makanan? Tapi, apa sih itu gluten? Dan, kenapa ada makanan berlabel “gluten-free”? Beberapa produk makanan yang dijual tidak jarang tertulis “gluten-free” pada labelnya. Namun, tahukah Anda apa yang dimaksud dengan gluten? Dan, kenapa harus ada makanan yang dikhususkan dengan label “gluten free”? Gluten merupakan protein yang umumnya terdapat di dalam tepung dan beberapa jenis gandum. Makanan berlabel “gluten-free” ini dikhususkan bagi orang-orang yang alergi alias intoleran terhadap gluten. Orang-orang yang intoleransi gluten akan mengalami respon kekebalan tubuh tidak normal saat tubuh mencerna gluten. Hal yang paling umum dialami oleh orang intoleran gluten yakni...
Recent Articles