Hidup Sehat — makanan sehat

Editor Healthy Choice
Rekomendasi Menu Makanan Sehat yang Baik untuk Tumbuh Kembang Anak

Rekomendasi Menu Makanan Sehat yang Baik untuk Tumbuh Kembang Anak

Menu makan sehat adalah salah satu hal penting yang dibutuhkan anak untuk mendukung tumbuh kembangnya. Selama ini, kamu mungkin berpikir bahwa makanan yang sehat hanya mengandung sayuran saja. Padahal, asupan nutrisi lainnya juga dibutuhkan anak untuk mendukung pertumbuhannya. Betul sekali, penting untuk memenuhi kebutuhan karbohidrat, protein, vitamin, dan juga mineral. Jadi, bukan sayuran saja, karena setiap hari anak perlu mendapatkan asupan gizi yang seimbang untuk tumbuh kembangnya. Lalu, apa saja makanan yang baik untuk pertumbuhan si kecil? Simak daftarnya berikut ini. Daftar Menu Makanan Sehat untuk Mendukung Tumbuh Kembang Anak Selain ditambahkan ke dalam menu makan, kamu juga bisa menjadikan...

Read more →


Editor Healthy Choice
8 Makanan Sehat Mengandung Magnesium yang Baik untuk Kesehatan Tubuh

8 Makanan Sehat Mengandung Magnesium yang Baik untuk Kesehatan Tubuh

Yakin menu makan sehat kamu sudah mencukupi kebutuhan magnesium tubuh? Magnesium adalah jenis mineral yang bagus untuk tubuh. Senyawa ini berperan dalam proses pergerakan otot, perkembangan struktur tulang, dan pengatur sistem saraf. Pada ibu hamil, magnesium biasanya digunakan untuk menghindari dan mengatasi kejang ketika eklamsia. Berdasarkan buku Kehamilan Sehat: Mewujudkan Generasi Berkualitas di Masa New Normal yang disusun oleh Sekar Arum (2021), magnesium juga bermanfaat untuk membantu mengobati preeklampsia, menunda persalinan prematur, hingga melindungi otak bayi prematur. Fungsi lainnya, magnesium efektif untuk meningkatkan sistem imun tubuh, menurunkan risiko kanker, dan meningkatkan kesehatan jantung. Karena itulah, kita disarankan untuk memenuhi kebutuhan...

Read more →


Editor Healthy Choice
makanan sehat

4 Tips Siapkan Menu Makan Sehat untuk Ibu Hamil yang Berpuasa

Bulan Ramadhan menandakan ibadah puasa bagi seluruh umat Islam, tak terkecuali bagi ibu hamil. Meski sebenarnya ibu hamil boleh tidak berpuasa, namun kalau masih sanggup menjalankannya maka sah-sah saja untuk berpuasa. Tapi, saat berpuasa kamu perlu memperhatikan menu makan sehat apa saja yang bisa dikonsumsi, terutama saat sahur. Pasalnya, sahur merupakan penentu kelancaran berpuasa dan menjadi sumber energi utama. Lalu, bagaimana cara sahur yang sehat untuk ibu hamil? Tips Hidup Sehat untuk Ibu Hamil saat Berpuasa Sumber foto: Google Jaga Hidrasi Tubuh Orang berpuasa harus menjaga hidrasi tubuh, apalagi bagi ibu hamil. Kamu harus minum cukup air putih untuk memenuhi...

Read more →


Editor Healthy Choice
Daftar Makanan Sehat

Ingin Cepat Hamil? Ini Daftar Makanan Sehat Penyubur Kandungan untuk Pengantin Baru

Tidak sedikit pasangan memiliki masalah sulit punya anak. Tapi tahukah kamu, kalau ada berbagai cara untuk meningkatkan kesuburan? Salah satunya dengan menerapkan pola hidup sehat. Olahraga secara rutin dan mengonsumsi menu makan sehat harus kamu terapkan mulai sekarang kalau ingin segera memiliki buah hati. Lalu, makanan apa saja yang dapat membantu menyuburkan kandungan? Langsung simak informasinya berikut ini yuk! Sayuran Hijau Serat merupakan salah satu nutrisi yang diperlukan untuk program hamil. Ini karena makanan tinggi serat bisa membantu tubuh mengeluarkan kelebihan hormon dan mengontrol kadar gula darah. Bahkan, ada jenis serta tertentu yang mampu membantu mengeluarkan hormon estrogen dengan cara...

Read more →